VISI
"TERWUJUDNYA TATANAN PEMERINTAHAN DESA YANG TRANSPARAN, AKUNTABEL, DAN MECIPTAKAN MASYARAKAT TENTRAM,AMAN, SEJATERA, DAN MANDIRI"
MISI
- Mewujudkan dan mnegembangkan kegiatan keagamaan untuk menambah keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
- Membangun sistem tata kelola pertanian
- Menata Pemerintahan Desa Jamberejo yang bersih, berwibawa, dan bertanggung jawab dalam mengemban amanat masyarakat.
- Meningkatkan pelayanan masyarakat secara baik dan tertib administrasi.
- Meningkatkan peran kelompok Tani dan Gabungan Kelompok Tani serta bekerja sama dengan HIPPA untuk memfasilitasi kebutuhan Petani, Sehingga kuantitas dan kualitas pertanian meningkat.
- Menumbuhkembangkan usaha perekonomian, usaha kecil dan menengah dengan membangun sarana prasarana yang layak dan menyediakan permodalan usaha.
- Membangun dan mendoong majunya bidang pendidikan pendidikan baik formal maupun informal yang mudah diakses dan dinikmati seluruh warga masyarakat tanpa terkecualiyang mampu menghasilkan insan intekektual, inovatif, dan enterpreuneur (wirausahawan).
- Membangun dan mnedorong usaha-usaha untuk pengembangan dan optimalisasi sektor pertanian, perkebunan, peternakan, dan perikanan, baik tahap produksi maupun tahap pengelohan hasilnya.